Temukan Keindahan Masjid di Seluruh Nusantara dengan E-Booklet Mudik Jelajah Masjid dari Kemenparekraf

Waktu.news | Kementerian Pariwisata dan ekonomi kreatif meluncurkan ibu mudik jelajah masjid di Indonesia aja pada momen libur Lebaran 2023 atau Idul Fitri 1444 Hijriah. Melalui buklet ini, kemenparekraf menyajikan informasi kepada pemudik terkait destinasi wisata yang ada di jalur mudik, terutama masjid masjid yang memiliki keunikan.

Kementerian Pariwisata dan ekonomi kreatif resmi meluncurkan E-Booklet Mudik Jelajah Masjid dengan tagline di Indonesia aja. Deputi bidang produk wisata dan penyelenggaraan kegiatan kemenparekraf Vinsensius Jemadu mengatakan bahwa peluncuran ibu kota tersebut merupakan bagian dari program bangga berwisata di Indonesia aja yang bertujuan untuk memberikan informasi kepada pemudik terkait destinasi wisata yang ada di jalur mudik, terutama masjid masjid yang memiliki keunikan.

Deputi bidang produk wisata dan penyelenggara kegiatan kemenparekraf Vinsensius Jemadu mengatakan, kami mempunyai tujuan ada 3 tujuan, Pertama kita manfaatkan momentum mudik ini sebagai suatu kesempatan untuk memberikan informasi sekomprehensif kepada 135 juta warga Indonesia yang akan mudik terkait dengan informasi informasi apa saja yang ada di jalur mudik, terutama yang terkait dengan masjid masjid yang punya selling point yang punya unic experience. Jadi itu tujuan pertama kami memanfaatkan momentum Lebaran ini.

Lanjutnya,, Tujuannya kedua adalah diversifikasi produk wisata. Kita tahu bahwa portofolio produk kita ada yang berbasis alam budaya dan juga buatan. Nah, ini adalah salah satu produk wisata minat khusus yang kita tahu segmen pasarnya pasti banyak.

Ditambahkannya, Tujuan ketuga yang paling akhir, Kita ingin menjadi nomor satu di global muslim travel index. Saat ini kita nomor 2 dengan persiapan yang ini kita yakin sekali kita akan bisa menjadi nomor satu nanti ke depannya itu.

Pada kesempatan yang sama, direktur wisata minat khusus kemenparekraf itu parikesit menambahkan, dengan pertimbangan dari berbagai kebutuhan pasar, kemenparekraf juga telah melakukan koordinasi dengan berbagai pihak seperti pemerintah daerah kanwil, Kementerian Agama ibu ini telah merangkum 27 masjid dengan potensi wisata yang telah diseleksi melalui proses self assessment yang diharapkan dapat dikembangkan lebih lanjut melalui e katalog yang merangkum 230 masjid di Indonesia.

Menteri pariwisata dan ekonomi kreatif Sandiaga Uno sangat mengapresiasi adanya ibu Kartini karena selain dapat meningkatkan nilai jual yang akan mendorong pergerakan ekonomi diluncurkannya ibu klub ini juga dinilai sangat tepat bagi para pemudik untuk memilih masjid yang ingin disinggahi dalam perjalanan mudik terlebih mobilitas wisatawan di masa libur Lebaran tahun ini diperkirakan akan mencapai angka 125 juta hingga 130 juta pergerakan. (rhp)

Berita Terkait:
Exit mobile version