Minal Aidin Walfaidzin, Mohon Maaf Lahir & Bathin

bLOG Waktu
Sports

Hasil Porprov Bolmong Sulut 2022: Kota Manado Juara Umum, Minut Runner up, Tuan Rumah 108 Medali

Advertisement

Waktu.news | Ajang Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Sulut ke XI 2022 di Kabupaten Bolaang Mongondow (Bolmong) resmi ditutup dengan hasil 1205 keping medali sudah diperebutkan dari 32 cabang olahraga dan diikuti 15 kabupaten kota se-sulut.

Hasil Porprov Bolmong Sulut 2022, kota manado menjadi juara umum dengan torehan 232 medali, 101 emas, 63 perak dan 68 perunggu.

Advertisement

Runner up diraih oleh kontingen kabupaten minahasa utara dengan 51 emas, 43 perak dan 64 perunggu dengan total 158 keping medali.

Bolmong sebagai tuan rumah menempati urutan ketiga dengan totehan 108 medali, 34 emas, 27 perak dan 47 perunggu.

Advertisement

Posisi keempat ditempati oleh kontingen kota bitung dengan 125 medali, 31 emas, 37 perak dan 57 perunggu.

Kabupaten minahasa utara menempati urutan kelima dengan 29 emas, 49 perak dan 69 perunggu dengan total 147 medali.

Berikut Hasil Peringkat Perolehan Medali Porprov Sulut 2022.

RANK KONTINGEN EMAS
PERAK
PERUNGGU
TOTAL
1
KOTA MANADO
101 63 68 232
2
KABUPATEN MINAHASA UTARA
51 43 64 158
3
KABUPATEN BOLAANG MONGONDOW
34 27 47 108
4
KOTA BITUNG
31 37 57 125
5
KABUPATEN MINAHASA
29 49 69 147
6
KOTA TOMOHON
25 28 43 96
7
KABUPATEN KEPULAUAN SANGIHE
21 21 36 78
8
KOTA KOTAMOBAGU
16 21 35 72
9
KABUPATEN MINAHASA SELATAN
14 14 30 58
10
KABUPATEN MINAHASA TENGGARA
9 12 25 46
11
KABUPATEN SIAU TAGULANDANG BIARO
4 8 14 26
12
KABUPATEN BOLAANG MONGONDOW UTARA
4 7 9 20
13
KABUPATEN KEPULAUAN TALAUD
3 5 12 20
14
KABUPATEN BOLAANG MONGONDOW TIMUR
3 4 6 13
15
KABUPATEN BOLAANG MONGONDOW SELATAN
0 4 2 6
345 343 517 1205

Total Perolehan Medali ASEAN Para Games XI Tahun 2022, Indonesia Juara Umum

Advertisement

Advertisement

Refli Puasa

Aktif sebagai jurnalis sejak tahun 2010. "Mengamati, merespons, merekam dan menceritakan kisah" #DSAS

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button